Pendidikan Menengah Kejuruan, sebagai subsistem dari sistem Pendidikan Nasional, diharapkan mampu berperan secara nyata dalam menyiapkan tenaga kerja tingkat menengah yang terampil dan profesional, dan siap bersaing dan beradaptasi sesuai dengan tuntutan pembangunan.
Sejalan dengan itu, berbagai program pembinaan dan pengembangan telah dilaksanakan untuk mendukung ketercapaian tujuan pendidikan menengah kejuruan dimaksud, yang dalam pelaksanaannya diarahkan kepada : Perluasan dan Pemerataan Kesempatan Belajar, Peningkatan Mutu dan Relevansi Pendidikan, serta Peningkatan Efektifitas dan Efisiensi pengelolaan Pendidikan.
Mengingat luasnya cakupan program pembinaan dan pengembangan pendidikan menengah kejuruan, maka penjelasan yang tercakup dalah homepage ini hanya akan menginformasikan tentang hal-hal yang sebagai berikut :
Penjelasan Umum | ||
Perkembangan SMK Negeri dan Swasta selama 6 tahun terakhir | ||
Program Re-engineering | ||
Penyiapan dan Pelaksanaan Kurikulum SMK Edisi '99 | ||
Program kemitraan dan Partisipasi Masyarakat | ||
Pengembangan Kewirausahaan melalui Bantuan Modal Kerja (Hibah Bergulir) di SMK | ||
Pengembangan Ketenagaan SMK | ||
Pelaksanaan dan Pemanfaatan Hasil Talent Scouting | ||
Networking/Outsourceing Fasilitas Pendidikan SMK | ||
Jaringan Maintenance and Repair (M dan R) di SMK | ||
Monitoring dan Evaluasi Kenerja SMK dan Kepala SMK | ||
Peningkatan Kemampuan Komunikasi dalam Bahasa Inggris Siswa SMK | ||
Peningkatan Kemampuan Layanan SMK sebagai Regional Centre/Learning Resource Centre |
Last Updated on 29-12-99
By Seksi Informasi dan Publikasi